Jakarta, Gesuri.id - Calon Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming, Kamis (10/9) pagi membuat gempar para emak-emak di Kampung Kepatihan Kulon, Kelurahan Jebres.
Sejumlah ibu-ibu mengaku kaget ketika tiba-tiba disapa oleh ayah Jan Ethes ini.
Waahhh Mas Gibran rawuh ta teng mriki?, ujar satu di antara mereka.
Baca:Gibran Didoakan Seperti Jokowi Saat Blusukan
Gibran datang langsung menyapa hangat dan warga menyambut kedatangannya.