Jakarta, Gesuri.id - Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto, membeberkan nama-nama tokoh yang masuk dalan tim pemenangan Risma-Gus Hans di Pilgub Jatim 2024.
Ia mengatakan, tokoh kunci tersebut berisi pemimpin daerah hingga jajaran Partai yang terpilih. Mulai dari Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, hingga Menteri PAN-RB, Abdullah Azwar Anas.
Tadi dibentuk tim pemenangan Risma-Gus Hans. Pasangan ini bukan hanya mencerminkan secara historis ideologis, tapi juga kultural yang ada di Jatim, ujar Hasto usai Rakor Pemenangan Pilgub di DPD PDI Perjuangan Jatim, Sabtu (7/9).
Baca:GanjarBeberkan Banyaknya Koperasi Bobrok di Indonesia