Muhammadiyah Minta Jokowi Cabut Pernyataan Presiden Boleh Kampanye & Memihak

Muhammadiyah memandang penting untuk menyampaikan sikap sebab memiliki peran dan tanggung jawab keumatan serta kebangsaan.
Senin, 29 Januari 2024 08:31 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Majelis Hukum dan HAM Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah menyampaikan sikap atas pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) soal presiden boleh kampanye dan memihak.

Majelis Hukum dan HAM Muhammadiyah meminta Jokowi mencabut semua pernyataannya itu.

Majelis Hukum dan HAM Muhammadiyah memandang penting untuk menyampaikan sikap sebab memiliki peran dan tanggung jawab keumatan serta kebangsaan untuk menjaga nalar demokrasi yang diperjuangkan oleh seluruh komponen bangsa.

BaCa:Ternyata Ini ZodiakGanjarPranowo, Berikut Karakternya

Baca juga :