PDI Perjuangan Solo Optimistis Kuasai 29 Kursi DPRD

Optimisme itu tampak setelah diselesaikannya penghitungan cepat yang dilakukan partai berlambang kepala banteng itu. 
Sabtu, 20 April 2019 16:15 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Solo, Gesuri.id - PDI Perjuangan Kota Solo optimistis menguasai dua pertiga kursi di DPRD Kota Solo.

Optimisme itu tampak setelah diselesaikannya penghitungan cepat yang dilakukan partai berlambang kepala banteng itu.

Baca:Jokowi-AminMenangdi Venezuela

Sekretaris Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Solo, Teguh Prakosa,menegaskan keyakinannya bahwa partainya akan memperoleh 29 kursi dari 45 kursi DPRD yang tersedia saat ini.

Jumlah tersebut naik 5 kursi dibandingkan Pileg 2014 sebanyak 24 kursi.

Baca juga :