Polemik Baliho Puan Dibesar-besarkan Saja, Jangan Dangkal !

"Orang luar melihat sesuatu itu menjadi absolut dan sekarang trennya membesar-besarkan sesuatu yang kadang-kadang tidak ada".
Kamis, 12 Agustus 2021 10:00 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Jakarta, Gesuri.id - Politisi PDI Perjuangan, Kapitra Ampera menilai polemik baliho Puan Maharani hanya dibesar-dibesarkan saja oleh beberapa pihak.

Kita terlalu dangkal, ini kan inisiatif kader untuk berbuat sesuatu terhadap kader lain yang punya potensi untuk membangun Republik ini, ujarnya, Rabu (11/8).

Baca:Korupsi di Proyek Pemprov DKI?Opini WTP Bukan BerartiBebas

Orang luar melihat sesuatu itu menjadi absolut dan sekarang trennya membesar-besarkan sesuatu yang kadang-kadang tidak ada, kata Kapitra, dikutip dari tayangan Youtube tvOne, Rabu.

Menurut Kapitra, persoalan baliho menjadi polemik sengaja digiring oleh beberapa pihak yang selalu berprasangka buruk.

Baca juga :