Puan Maharani Tegaskan Masyarakat Butuh Kehadiran Negara 

Negara baru hadir ketika permasalahan tersebut viral karena masyarakat menyuarakan sendiri. 
Kamis, 11 Juli 2024 13:50 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Ketua DPR RI Puan Maharani menegaskan masyarakat membutuhkan kehadiran negara dalam setiap menghadapi permasalahan.

Namun, selama ini negara justru lamban merespons permasalahan di masyarakat.

Baca:PDI Perjuangan Akan Umumkan Sikap Politiknya di Kongres 2025

Negara, kata dia, baru hadir ketika permasalahan tersebut viral karena masyarakat menyuarakan sendiri.

Baca juga :