Tapanuli Utara - Ketua DPD PDI Perjuangan Sumatera Utara Sumut Rapidin Simbolon meminta agar Tapanuli Utara (Taput) tetap menjadi lumbung suara PDI Perjuangan.
Hal ini untuk mencapai target tiga kali kemenangan (hattrick) di Pemilu yang dicanangkan PDI Perjuangan.
Taput merupakan lumbung suara PDI Perjuangan di Sumut mau pun di tingkat nasional. Untuk itu saya meminta seluruh kader partai di Taput untuk lebih meningkatkan militansinya agar kita bisa meraih hattrick pada Pemilu 2024, kata Rapidin melalui keterangannya, Selasa (17/5).
Baca:RapidinLantik Pengurus DPC Bamusi Deli Serdang