Sosok James Sumendap, Kader PDI Perjuangan yang Digadang Maju Pilgub Sulut 2024

James kini diisukan tengah dalam persiapan bertarung di Pemilihan Gubernur (Pilfub) 2024 Sulut.
Rabu, 20 Maret 2024 15:30 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Jakarta, Gesuri.id - Sosok James Sumendap, politisi PDI Perjuangan yang kini menjadi perbincangan publik beberapa waktu belakangan ini.

James kini diisukan tengah dalam persiapan bertarung di Pemilihan Gubernur (Pilfub) 2024 Sulut.

Kendati kalah bertarung di Pileg DPR RI, eks Bupati Minahasa Tenggara (Mitra) ini digadang maju Pilgub Sulut dalam Pilkada Serentak 2024.

Berbekal kepemipinnnya sebagai Bupati Mitra dua periode, James Sumendap disebut layak maju.

Sosok James Sumendap memang dikenal sebagai sosok kontroversial.

Baca juga :