TKD Ganjar-Mahfud Lebak Pertanyakan Simulasi Hanya Cantumkan Dua Paslon Pada Surat Suara

Ibnu Jarta menilai KPU tidak profesional. Meskipun dalam surat suara tidak terdapat gambar dan nomor urut yang sesuai ini akan berdampak.
Kamis, 04 Januari 2024 04:15 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Tim Kemenangan Daerah (TKD) Ganjar Pranowo-Mahfud MD Kabupaten Lebak mempertanyakan simulasi Pemilihan di Banten yang hanya mencantumkan dua pasangan calon (Paslon) pada surat suara Pemilihan Presiden (Pilpres).

Padahal jelas jika paslon ada tiga pasangan.

Ketua TKD Ganjar-Mahfud Kabupaten Lebak, Junaedi Ibnu Jarta menilai KPU tidak profesional. Meskipun dalam surat suara tidak terdapat gambar dan nomor urut yang sesuai ini akan berdampak.

Baca:Ganjar-Mahfud Bersilaturahmi ke Kantor KWI

Baca juga :