TPN Ganjar-Mahfud Jelaskan Pengembangan Sektor Energi di Tanah Air

Dia menjelaskan program Ganjar-Mahfud di sektor energi, minimal akan menciptakan 3,7 juta lapangan kerja baru.
Jum'at, 19 Januari 2024 04:28 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Tim Pemenangan Nasional (TPN) menjelaskan strategi pasangan calon Ganjar-Mahfud untuk pengembangan sektor energi di Indonesia.

Kami akan benahi dulu pondasinya, lalu berantas korupsi, kolusi dan nepotisme (KKN), menggandakan anggaran, menggenjot permintaan, electrifying everything agar membuat semua penggunaan energi lebih efisien, kata Dewan Pakar TPN Ganjar-Mahfud, Satya Heragandhi dalam dialog di Jakarta, Kamis.

Baca:Mengulik Gaya Kepemimpinan TransformasionalGanjarPranowo

Hal itu disampaikan Satya dalam Forum Dialog Peluang Baru Sektor Energi di Indonesia di Bawah Pemerintahan Baru, yang digelar Dentons HPRP dan Bimasena.

Baca juga :