TPN Ganjar-Mahfud Terima Kedatangan Kiai Karismatik Asal Banten

Kiai Abuya Muhtadi merupakan pimpinan Pondok Pesantren Roudotul Ulum, Cidahu, Pandeglang, Banten.
Minggu, 03 Desember 2023 22:51 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo-Mahfud Md. menyambut kedatangan kiai kharismatik K.H. Ahmad Muhtadi Dimyati di Kantor Ganjar-Mahfud, Gedung High End, Jakarta, Minggu sekitar pukul 19.30 WIB.

K.H. Ahmad Muhtadi Dimyati atau yang dikenal sebagai kiai Abuya Muhtadi merupakan pimpinan Pondok Pesantren Roudotul Ulum, Cidahu, Pandeglang, Banten.

Kehadiran Kiai Abuya Muhtadi bersama rombongan langsung disambut Dewan Penasihat TPN Yenny Wahid dan Wakil Ketua TPN Andika Perkasa.

Baca:Abdy Jelaskan KenapaGanjarPranowo Layak Jadi Presiden RI

Baca juga :