Baruna Pimpin Fogging di Lingkungan SD Kristen Widya Wacana Jamsaren
Warga Kota Surakarta yang ingin mengajukan permohonan fogging demam berdarah dapat menghubungi ranting PDI Perjuangan di lingkungan terdekat
Oleh : Heru Guntoro, Jum'at, 21 Maret 2025 07:00 WIB