Mercy Barends Tekankan Pentingnya Kualitas Perguruan Tinggi dan Literasi di Kalsel
“Akses literasi harus menjangkau seluruh wilayah, termasuk pinggiran dan pelosok. Literasi adalah hak semua warga negara,” tegasnya.
Oleh : Effatha Gloria V.G. Tamburian, Senin, 14 April 2025 10:00 WIB