Pramono Anung Sebut Syarat Baru Penerima KJP Belum Menjadi Keputusannya
Setelah dilantik Pramono akan melakukan perbaikan terhadap penerima KJP karena dalam dua tahun terakhir banyak masyarakat yang mengeluh.
Oleh : Effatha Gloria V.G. Tamburian, Rabu, 05 Februari 2025 20:02 WIB