Revisi UU TNI, TB Hasanuddin: Larangan Berbisnis Bagi Prajurit TNI Tidak Ada Perubahan
"Pasal 7 misalnya soal operasi militer selain perang ada penambahan ayat, dari 14 menjadi 17 ayat," kata Hasanuddin.
Oleh : Effatha Gloria V.G. Tamburian, Kamis, 13 Maret 2025 22:33 WIB